AFFAN KURNIAWAN


Driver ojol itu punya nama: AFFAN KURNIAWAN.

Ia tulang punggung keluarga, diandalkan dan disayangi oleh ibunya. Ia tinggal di kontrakan kecil 3×100 meter yg dihuni 7 anggota keluarga.

Setiap hari mulai jam 05.30, dia keluar rumah, dgn bersemangat menyambung hidup. Ia muda, baik, bertanggung jawab, tak pernah membuat masalah.

Semalam ia meninggal dilindas barracuda. Ia masih 21 tahun.

Driver ojol itu punya nama: AFFAN KURNIAWAN.

A. Ainur Rohman @ainurohman

Komentar