Dunia ribut soal minyak Venezuela. Tapi hampir nggak ada yang bahas emasnya???
Cadangan emas resmi Venezuela adalah 161 ton atau USD 22,5 miliar. Terbesar di Amerika Latin.
Setiap harga emas naik $100, nilainya nambah $518 juta. Dan ini baru yang ada di brankas.
Masih ada harta karun lain yaitu Orinoco Mining Arc = 10.000 ton emas belum ditambang.
Dengan harga $4.360/oz → USD 1,4 TRILIUN di tanah.
Wakil Presiden Venezuela terang-terangan bilang: “Regime change allows them to capture our energy, mineral, and natural resources.” (“Perubahan rezim memungkinkan mereka untuk merebut energi, mineral, dan sumber daya alam kita.”)
Catat MINERAL. Bukan cuma minyak.
Emas, coltan, rare earth.
Coltan (bahan HP & EV battery):
Nilai estimasi > USD 100 miliar
Kenapa emas lebih penting dari minyak sekarang?
Minyak:
– Butuh USD 58 miliar bangun ulang infrastruktur
– Pipa tua, rusak, makan bertahun-tahun
Emas:
– Sudah ada di central bank vault
– Liquid
– Bisa langsung jadi jaminan utang
Begitu ada pemerintahan transisi yang diakui AS:
✔️ Emas bisa jadi collateral IMF
✔️ Dana rekonstruksi
✔️ Restrukturisasi utang
⚡ Instant balance sheet.
USD 1,8 miliar emas Venezuela dibekukan di Bank of England sejak 2018.
Kalau rezim Maduro tumbang hambatan hukum pun akan lenyap.
Fakta pasar:
– Emas naik 65% di 2025 (terbaik sejak 1979)
– Bank of America target $5.000/oz
– Risiko geopolitik = premium emas
(Sumber: X)







Komentar