[PORTAL-ISLAM.ID] DAMASKUS - Ketika halal bihalal di Istana, presiden Suriah Ahmad Al-Sharaa mencium tangan ayahnya, Husein Shara.
Belum lama berlalu ayahnya sudah mengikhlaskan jika anaknya tidak bisa kembali lagi ketika Ahmad Shara (Abu Muhammad Al-Julani) yang dianggap teroris diburu untuk dibunuh.
Sekarang malah ketemu di Istana menjadi Presiden Suriah menggantikan Asad.
Subhanallah.... bagaikan kisah Nabi Yusuf dengan Ayahnya.
[VIDEO]
الرئيس السوري #أحمد_الشرع يقبل يد والده حسين الشرع خلال تلقيه التهنئة بعيد الفطر في قصر الشعب بـ #دمشق #سوريا pic.twitter.com/vJyEmiHtIc
— الجزيرة مباشر (@ajmubasher) March 31, 2025