[PORTAL-ISLAM.ID] Walau banyak kadernya sendiri kalah di berbagai Pilkada 2024, seperti di Jakarta, Jabar, Depok, NTB, Padang, dll, PKS masih tampak bangga dimana menantu Jokowi (Bobby) yang didukung PKS menang di Pilgub Sumut.
"Sepertinya ada kebanggaan tersendiri atas kemenangan dinasti Jokowi di Sumut. Selamat ya Ustaz," kata Pak Said Didu kepada Tifatul Sembiring di twitter.
Mantan Menkominfo itu pun membalas Said Didu.
"Biasa saja pak Said, bukan kebanggaan2. Dan bukan kesedihan2 spt yg anda katakan. Yah pilkada 5 tahun sekali. Ikut demokrasi ya spt itu. PKS punya pilihan2 taktis. Dan ini tidak mengubah aqidah, prinsip2 dan tujuan PKS. Insya Allah kami tetap melayani rakyat…๐," ujar Tifatul Sembiring @tifsembiring.
Twit eks Presiden PKS itu pun mendapat banyak komentar 'hangat' dari netizen ๐
๐๐
Sepertinya ada kebanggaan tersendiri atas kemenangan dinasti Jokowi di Sumut.
— Muhammad Said Didu (@msaid_didu) November 29, 2024
Selamat ya Ustaz. https://t.co/HasO7fhAks
Dia sudah bangga bersekutu dengan ORANG ORANG DZALIM... dan keblangsaknya lagi mereka masih mengaku DAKWAH...
— Arya (@AryaMayapada1) November 29, 2024
WOOOIIII.. mana ada MUSA bersekutu dengan FIRAUN ?? dan itu disebut dakwah
Biasa aja semua partai katanya melayani rakyat, faktanya tidak mengubah melayani oligarki
— ฤ ษงฦลณฦ ีฆฦกษงแฟณฤ ษง (@coffee_panas_) November 29, 2024
@msaid_didu
— Kelana (@Ngalalakon) November 29, 2024
Atas alasan taktis , Bergabung dg keluarga pendusta , miskin literasi , khianat , nir adab , bengis , untuk memimpin Sumatra Utara dan Jakarta ! sulit saya memahami taktis partai dakwah kalau begini