Mardani Ali Sera: Bocoran survei Paslon 01 sudah menembus 35%, 02 stagnan 42%

[PORTAL-ISLAM.ID]  Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera di akun twitternya menyampaikan bocoran hasil survei terbaru.

"Kami memang tidak punya biaya survei. Namun ada orang2 baik yg saya kenal, mereka dari lembaga survei berbeda. Intinya: Paslon no 1 terus konstan naik, sudah menembus 35%. Ada paslon yg stagnan di angka 42%," kata Mardani Ali Sera di akun twitternya @MardaniAliSera, Selasa (16/1/2024).

"Tidak ada biaya kampanye, iklan sedikit, namun survei naik. #bersyukur," ungkap Juru Bicara Timnas AMIN ini.

ALHAMDULILLAH....
Baca juga :