[PORTAL-ISLAM.ID] Tokoh Intelektual NU Prof. Nadirsyah Hosen menyentil Cawapres Gibran Rakabuming Raka terkait format baru Debat Pilpres 2024 yang meniadakan Debat Cawapres seperti di Pilpres 2019.
Menurut Gus Nadir, pada Pilpres 2019 KH Ma'ruf Amin berani tampil debat cawapres bahkan tampil dengan sangat baik.
"Salut dengan KH Ma'ruf Amin, sudah sepuh saat menjadi Cawapres 2019, tapi berani tampil di sesi khusus debat Cawapres. Bahkan tampil dg sangat baik," kata Gus Nadir di akun twitternya @na_dirs, Sabtu (2/12/2023).
Dosen di Monash University Faculty of Law atau Monash Law School Australia ini lantas menyentil Gibran.
"Masak ada anak muda yg gak berani tampil debat cawapres sih? Masak sih kalah berani sama yg sepuh? Masak ada yg kayak gitu sih 😁," sindir Gus Nadir.
👇👇
Salut dengan KH Ma’ruf Amin, sudah sepuh saat menjadi Cawapres 2019, tapi berani tampil di sesi khusus debat Cawapres. Bahkan tampil dg sangat baik.
— Nadirsyah Hosen (@na_dirs) December 1, 2023
Masak ada anak muda yg gak berani tampil debat cawapres sih? Masak sih kalah berani sama yg sepuh? Masak ada yg kayak gitu sih 😁
pentingnya sekolah dengan benar, dapat asupan gizi yang cukup sejak dalam kandungan; ya biar gedenya ngga kayak @gibran_tweet yang hanya bisa ngang ngeng ngong. yakali pas debat sama prof mahfud terus hanya bisa jawab "awokwokwok".
— 🐘 (@gagasagustyus) December 1, 2023