[PORTAL-ISLAM.ID] Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, menjamin keselamatan dan keamanan bagi etnis Tionghoa jika dirinya menang di Pilpres 2024.
Hal itu disampaikan Gibran saat menghadiri acara 'Malam Indonesia Harmoni Gibran Menyapa Umat Kristiani', di Nafiri Discipleship Church, (NDC) Central Park, Jakarta Barat, Senin 11 Desember 2023.
"Aman bapak ibu. Aman, aman. Yang jamin saya. Aman, bapak ibu tenang aja," ujar Gibran.
Namun, pernyataan Gibran memantik reaksi luas netizen.
"Emangnya Cawapres lain tidak aman?" ujar @Muhammad_Saewad.
"Lebay lo asam sulfat, lagian kapan ngak aman, yg bikin sesama anak bangsa berentam ya rezim bapak lo," sentil @CutSarina5.
"Ampuun dah. Ngomong kok serampangan gitu. Sangat berbahaya. Jkt jaman Anies semua etnis dapat aman dan nyaman yg sama," ujar @Abahpurwa1.
"Selama ini aman² aja tuh... Anda aja @gibran_tweet yg lebay. Selama aturan berlaku sama terhadap semua warga, Indonesia indah bagi semua golongan. Justru sejak 2014 saat hukum timpang, adu domba, buzzerp, negara tdk aman. Btw saat itu siapa sih yg jd penguasa...?" sentil @248Mkm.
Ampuun dah. Ngomong kok serampangan gitu. Sangat berbahaya.
— Abahpurwa (@Abahpurwa1) December 12, 2023
Jkt jaman Anies semua etnis dapat aman dan nyaman yg sama.
Lebay lo asam sulfat bikin aja negri cina di solo lagian kapan ngak aman yg bikin sesama anak bangsa berentam ya rezim bapak lo
— Pocut Sarina Kawom🇵🇸🇲🇾🇧🇳🇮🇶 (@CutSarina5) December 12, 2023
Selama ini aman² aja tuh...
— 𝑨𝒏𝒕𝒐 𝑴𝒌𝒎. (@248Mkm) December 12, 2023
Anda aja @gibran_tweet yg lebay.
Selama aturan berlaku sama terhadap semua warga, Indonesia indah bagi semua golongan.
Justru sejak 2014 saat hukum timpang, adu domba, buzzerp, negara tdk aman.
Btw saat itu siapa sih yg jd penguasa...?