Kalimat Cawe-cawe itu tidak bisa di Multitafsir.
Saya Orang Jawa Tulen. Bapak Jogja, Ibu Solo. Lahir dan besar juga di Jawa. Jadi saya sangat paham apa itu arti "Cawe-cawe" dan tujuannya.
Cawe-Cawe adalah kalimat yang berkonotasi Jelek. Misalnya:
Yang bukan Urusannya, ikut Cawe-cawe.
Yang bukan masalahnya ikut Cawe-cawe.
Yang bukan Tupoksinya juga Ikut Cawe-cawe.
Jadi kalau ada Orang yang bukan Urusannya ikut Cawe-cawe, pasti tujuannya untuk Kejelekkan.
(Ibhas Kiswotomo)