DIA SYIAH ATAU BUKAN?
Oleh: Ustadz M Anwar Rifa'i
Memang susah kalo ditanya Dia Syiah atau bukan, karena mayoritas Syiah di Indonesia jarang sekali yang terang dan terbuka bahwa dia Syiah, itu karena mereka memiliki konsep Taqiyah. Disisi lain, kita harus tetap berhati-hati dan tetap sopan mengingat status ke-habib-an-nya telah Tsubut berdasarkan legalitas dari Maktab Daimi, bagian dari Robithah Alawiyah.
Taqiyyah adalah sebuah istilah Syi'ah yang merujuk kepada seseorang memperlihatkan berbeda dengan apa yang ada dalam hatinya dalam beragama.
Tapi bukan tidak mungkin mengidentifikasi, lihat saja latar belakang pendidikannya, kemudian tulisan-tulisannya yang salah satunya mendapat pengantar dari Jalaludin Rakhmat.
Memang dalam banyak kesempatan Dia memperlihatkan corak pikiran yang aswajais, namun itu hanya sementara, setelah mendapat pengakuan dan berpengaruh, saat itulah corak pikiran Syiahnya mulai di pasarkan. Dan sebagai mana anda ketahui, penyakit orang kalo sudah terlanjur suka, ngefans, apalagi fanatik, maka tak ada lagi saring, "benar salah itu idola" begitu kira-kira.
Maka jauhilah fanatik kecuali pada Nabi SAW.
(fb)