Bangkrut Rp7,7 Miliar Saat Baru 18 Hari Menikah, Kini Punya 40 Perusahaan

[PORTAL-ISLAM.ID]  Dewa Eka Prayoga, lahir di Sukabumi, 24 April 1991. Pria yang akrab dipanggil Kang Dewa atau Dewa Selling ini adalah sosok dibalik suksesnya Billionaire Coach dan Billionaire Store, sebuah perusahaan bisnis konsultan dan edukasi bisnis.

Perjalanan Kang Dewa sebagai seorang entrepreneuer tidaklah mudah, dari bangkrut miliaran rupiah hingga sakit parah penah ia alami. Tapi berkat semangat, ikhtiar, dan doa ia berhasil bangkit dari keterpurukan dan menemukan titik balik yang membuatnya sukses hingga banyak dikenal oleh masyarakat terutama dikalangan pengusaha saat ini.

Ada kisah menarik dan penuh pembelajaran dari Kang Dewa saat mengalami kebangkrutan, dan harus menanggung utang miliaran. Saat kebangkrutan tahun 2012 itu ia baru menikah 18 hari.

Di masa terjepit seperti itu, ia masih punya niat dan etikat baik untuk membayar semua utangnya. Meskipun, ia pun sebenarnya adalah korban temannya sendiri yang tega membawa lari miliaran uang investor. Dalam proses bangkit dan melunasi utang itu, jualan ceker panas-panas dan kehujanan pun ia lakoni.

Kini Dewa Eka Prayoga punya 40 perusahaan.

Bukan itu yang menakjubkan, tapi ini... Setiap bulan ia 'create' (membuat) 1 Bisnis, dan setiap tahun Waqaf 1 Perusahaan Yang Dicintai. 

SIMAK CERITA LENGKAPNYA...

Baca juga :