Mengapa Zakat Masuk ke Dalam Rukun Islam?


Mengapa Zakat Masuk ke Dalam Rukun Islam?

Ketika ZAKAT dijadikan sebagai RUKUN ISLAM itu artinya HARTA adalah salah satu PONDASI di atas mana AGAMA ini tegak.

ISLAM menganjurkan semua pemeluknya secara pribadi-pribadi untuk mencari harta, menjadi sejahter, menjadi makmur.

Karena dengan begitu dia bisa menjadi jauh lebih dekat kepada Allah SWT.

Dan pada waktu yang sama juga jauh lebih bermanfaat bagi dirinya, keluarganya, masyarakatnya, dan juga negaranya.

Jangan pernah menunggu negara menjadikan kita sejahtera.

Kitalah yang harus berusaha dengan kesadaran bahwa itu adalah perintah agama.

(Simak selengkapnya video penjelasan Anis Matta)

Baca juga :