[PORTAL-ISLAM.ID] Sidang perdana gugatan sengketa Pilpres di MK yang berlangsung Jumat (14/6/2019) kemarin menjadi sorotan publik.
Salah satu yang menjadi sorotan publik adalah KPU (Komisi Pemilihan Umum) selaku pihak termohon.
Saat hakim MK meminta KPU memberi tanggapan/jawaban sesuai jadwal sidang pada Senin depan (17/6), Ketua KPU Arief Budiman memohon untuk diundur karena merasa sulit siapkan jawaban dalam waktu singkat, salah satunya beralasan soal susahnya cari tiket pesawat.
"Waktu ngumumin di saat orang tidur, gayanya ceriaa kaya foto model... Giliran diminta jawaban saat orang terbangun, gayanya lesuuu..," ujar warganet akun Ratna Leonardy di fb.
"Berani karena benar.
Takut karena salah.
Buktikan kalau kalian benar.
Gampang toh...," lanjutnya.
"Uang rakyat dipakai lebih dari 24 trilyun lhoo...
Masih pada inget akhirat kan??" tutup Ratna Leonardy.