Djarot: Saya Hijrah ke Sumut untuk Melawan Korupsi; Warganet: Emang Partai Mana Yang Banyak Kecyduk Korupsi?


[PORTAL-ISLAM.ID] Calon Gubernur Sumatera Utara Djarot Saiful Hidayat menegaskan komitmennya untuk mewujudkan pemerintahan bersih dan transparan di Sumatera Utara.

Hal itu dia sampaikan dalam kampanye akbar di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang, Sabtu (23/6/2018).

“Saya hijrah di Sumut, hijrah untuk melakukan jihad terhadap korupsi, jihad melawan kemiskinan, jihad melawan kebodohan, dan jihad memberantas narkoba,” kata cagub yang diusung PDIP itu.

Link: https://nasional.kompas.com/read/2018/06/23/18033121/djarot-saya-hijrah-ke-sumut-untuk-melawan-korupsi

***

Sontak warganet mentertawakan omongan Djarot.

"haha, rot, rot. Emang kader yg paling banyak keciduk korupsi dari partai mana?" komen @ilh_mhd di sosial media twitter.

Kurang dari Sepekan, 3 Kepala Daerah dari PDIP Jadi Tersangka KPK
https://nasional.tempo.co/read/1096888/kurang-dari-sepekan-3-kepala-daerah-dari-pdip-jadi-tersangka-kpk

"Ini orang pindah dari jawa ke Sumatera demi kacung jabatan." komen akun @NepriadiC.

Baca juga :