[PORTAL-ISLAM.ID] Tausiyah singkat padat penuh makna dari Anis Matta:
Ketika Rasulullah SAW mengatakan:
كَيْفَمَا تَكُوْنُوْا يُوَلَّى عَلَيْكُمْ
"Seperti apa keadaan kalian, seperti itulah pemimpin yang diberikan kepada kalian."
Beliau SAW ingin memberikan kita satu pesan: bahwa rakyat yang baik, berhak mendapatkan pemimpin yang baik. Dan sebaliknya.
Kalau kita menjadi rakyat yang baik, insya Allah kita berhak mendapatkan pemimpin terbaik.
[Selengkapnya video]
Rakyat yang baik, berhak mendapatkan pemimpin yang baik. Pemimpin saat ini adalah wajah dari rakyat yang dipimpinnya. Jika kita merasa menjadi rakyat yang baik, kita berhak mendapat pemimpin yang baik.#Ramadhan #ArahBaruIndonesia pic.twitter.com/7Th4v7cro9— Anis Matta (@anismatta) 8 Juni 2018