[PORTAL-ISLAM.ID] Dua momen duka dalam waktu berimpit pada pekan ini membuat banyak warganet mewaspadai adanya berbagai bentuk adu domba dan provokasi yang banyak beredar di berbagai jejaring sosial.
Akun-akun yang memanfaatkan momen duka cita untuk mendiskreditkan pihak tertentu pun satu demi satu digebuk warganet.
Salah satu akun yang jadi bahan tertawaan warganet adalah akun @vaiyo yang selama ini diketahui sebagai pendukung Jokowi Ahok.
"Salut dg Walikota Surabaya, Bu Risma, perempuan, terjun langsung ke TKP pengeboman & ikut aktif dlm penggeledahan rumah terduga teroris 👍
Bandingkan dg Gub DKI @aniesbaswedan - laki2, saat Jakarta & Indonesia dicekam insiden teror Mako Brimob, malah asik sendiri di medsos," tulisnya 13 Mei 2018.
Cuitan ini segera menjadi bahan tertawaan warganet.Salut dg Walikota Surabaya, Bu Risma, perempuan, terjun langsung ke TKP pengeboman & ikut aktif dlm penggeledahan rumah terduga teroris 👍— #JakartaBerduka (@vaiyo) May 13, 2018
Bandingkan dg Gub DKI @aniesbaswedan - laki2, saat Jakarta & Indonesia dicekam insiden teror Mako Brimob, malah asik sendiri di medsos 👎
Saat ini cuitan sudah dihapus.