[PORTAL-ISLAM.ID] Pekan kemarin, Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerjanya di Provinsi Sumatera Barat. Salah satu kegiatannya menghadiri Puncak Peringatan Hari Pers Nasional Tahun 2018, yang digelar pada Jumat (9/2/2018) lalu.
Di sosial media viral beredar video iring-iringan mobil Presiden Jokowi saat di Sumbar.
Dalam video yang salah satunya dishare oleh akun twitter @Rambai_ tampak masyarakat yang menyambut tak banyak, kalau tak dibilang sepi.
"Banyakan pengawalnya daripada masyarakat nya...🤔," komen akun @gurutua7.
Yang bikin ketawa warganet adalah sindiran dari akun @Rambai_ yang menshare video tsb dengan kata-kata "Ratusan ribu warga Solok, SUMBAR tumpah ruah di jalan menyambut kedatangan jokowi. LUAR BIASA."
"Mau berfoto susah penuh sesak 😊☺," ledek akun @Adi_Djambee.
Berikut videonya yang diposting akun @Rambai_ pada Selasa (13/2/2018) kemarin yang hingga saat ini di Retwit mencapai ratusan dan dilihat ribuan.
Ratusan ribu warga Solok, SUMBAR tumpah ruah di jalan menyambut kedatangan jokowi. LUAR BIASA pic.twitter.com/M9tHTxsFiJ— Rambai (@Rambai_) February 13, 2018
Susah bafoto di buek nyo.. raaaaamaiiii bana..
— Rang Kayo Hitam (@Adi_Djambee) February 13, 2018
Baduso bilo den paduto 😊☺