BEDANYA Kunjungan Pemimpin Negara Kaya dan Negara Miskin


[PORTAL-ISLAM] Raja Salman datang dengan bawa peralatan sendiri, sampai tangga pesawat juga khusus didatangkan dari Arab Saudi. Koki? Jelas bawa sendiri. Makanya berlibur ke Bali tak khawatir soal kehalalan.

Hampir semua negara kaya itu kalo bertandang pasti bawa peralatan sendiri. Raja Saudi kalo ke USA juga bawa peralatan dan makanan sendiri, kenapa? Orang kaya tau yang namanya keamanan, apalagi orang Islam yang ngerti apa itu halal, kalo kejawen asal ayam dikira halal, padahal sembelihnya ala orang Zimbabwe.

Bapaknya Raja Salam, Abdul Aziz al Saud pas ketemu Franklin D. Roosevelt (Presiden USA ke-32) dia bawa pengawal pribadinya ke kapal perang dengan senjata lengkap. Orang miskin kayak as-Sisi, ajudannya harus lepas senjata pas berkunjung ke negara miskin Afrika. Tau kan bedanya pemimpin negara kaya dengan negara miskin?

President USA pas berkunjung dia bawa dua pesawat kepresidenan dan yang satu palsu, dalam perjalanan dikawal sama pantauan armada laut, pas turun semua mobil anggota kunjungan itu dibawa dari USA, jalanan disterilkan dan jangan lupa mereka bawa makanan sendiri. Kenapa? Keamanan.

Sultan Brunei Bolkiah ke Inggris juga begitu dimana bawa peralatan sendiri sampe menu makan di istana Buckingham harus sesuai standard kehalalan Sultan Bolkiah. Tau kan bedanya antara negara kaya dan negara miskina? Negara miskin mau ketemu Obama pun harus pake negosiator bayaran di LA dan gak ada pejabat selevel mentri pun yang jemput.

Pemimpin negara kaya datang kasih bantuan dan investasi. Negara miskin datang berkunjung minta bantuan dan utang.

Tahu kan bedanya?


Baca juga :