SBY Dicibir Relawan Jokowi saat Keluar dari Istana



Mantan Presiden dan Wakil Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Boediono menerima cibiran dari para relawan dan pendukung Joko Widodo (Jokowi) saat keluar dari Istana Negara.

Diberitakan Skalanews, Sekitar pukul 14.45 WIB, Senin (20/10), rombongan SBY-Boediono meninggalkan Istana Negara usai mengikuti upacara kenegaraan penyambutan Presiden dan Wakil Presiden Joko Widodo-Jusuf Kalla.

Sesampai di gerbang Istana, salah seorang pendukung Jokowi mencibir SBY dari atas mobil komando massa relawan. Cibiran itu diikuti oleh sebagian relawan dan pendukung Jokowi lainnya.

"Inilah aktor dibalik bencana di Indonesia. Beri jalan biar keluar dulu," teriak salah seorang dari atas mobil komando yang penuh dengan gambar dan atribut Jokowi-JK di Jl. Merdeka Utara, Jakarta.

Inikah hasil Revolusi Mental?

http://www.lesprivatkasiva.com/

Baca juga :