Oleh Abdullah Haidir
"اللهم إني أعوذ بك من جلد الفاجر وعجز الثقة"
Doa Umar bin Khatab: Ya Allah, aku berlindung kepadaMu dari militansi pengusung maksiat dan kelemahan orang-orang baik....
Dalam pandangan Umar bin Khatab, lemahnya orang2 baik, sama bahayanya dengan militansi orang2 fasik....
Kesalehan individu saja tidak cukup, tapi dia harus diiringi kekuatan untuk melindungi kesalehan dirinya dan masyarkatnya...
Ketika pengusung kebatilan menggunakan berbagai kekuatan untuk memaksakan kebatilannya. Kesalehan individu kan sulit membendungnya..
Karenanya, dalam Alquran, selain perintah utk bertakwa, kita juga diperinntahkan merapihkan barisan dan mempersiapkan kekuatan....
Kadang kelemahan org saleh thd kemungkaran dibungkus alibi; rendah hati, tdk ingin mengusik org lain, khawatir fitnah, akhlakulkarimah, dll.
Di sisi lain, org2 saleh yg berupaya membangun kekuatan dituduh; Islam politik, garis keras, hizbi, dll...
Sikap thd org baik2 yg tergelincir berbuat maksiat, jelas berbeda dengan org yg terang2an bermaksiat dan mengusungnya....
Menghadapi kesalahan promotor dan provokator kemungkaran sama dg sikap thd org2 baik yg tergelincir salah, adalah bentuk kelemahan org saleh.
Terhadap orang kafir, saat Rasulullah berikan amnesti pada peristiwa Fathu Mekah, ada org2 yg tetap dihukum mati. Krn posisi mrk berbeda.
*https://twitter.com/abdullahhaidir1