Imam Malik berkata:
Siapa yang tidak mampu wukuf di padang 'Arafah hendaklah ia wukuf/berhenti pada batasan-batasan yang sudah ditentukan-Nya.
Siapa yang tidak sanggup mabit di Muzdalifah, hendaklah ia mabit/berada di atas ketaatan kepada Allah supaya Allah mendekatkannya kepada diri-Nya.
Siapa yang tidak mampu menyembelih kurbannya di Mina, hendaklah ia menyembelih sifat kebinatangannya di manapun ia berada supaya ia mencapai ketinggian (surga)
*by Zulfi Akmal, Cairo